22 Februari 2021 15:46:44 410 Kali
Desa Pasayangan merupakan salah satu desa di Kecamatan Lebakwangi Kabupaten Kuningan, Provinsi Jawa Barat, memilik luas 107,170 Ha. Secara geografis Desa Pasayangan berbatasan dengan wilayah sebagai berikut :
Secara Administratif, wilayah Desa Pasayangan terdiri dari 3 Dusun, 3 Rukun Warga, dan 11 Rukun Tetangga.
Secara umum Tipologi Desa Pasayangan terdiri dari wilayah (persawahan, perladangan, perkebunan, peternakan, jasa dan perdagangan).
Topografis Desa Pasayangan secara umum termasuk daerah (landai atau dataran rendah), dan berdasarkan ketinggian wilayah Desa Pasayangan diklasifikasikan kepada dataran sedang (>100 - 500 m dpl).
Penggunaan lahan Desa Pasayangan dapat dilihat pada tabel sebagai berikut :
NO |
U R A I A N |
KETERANGAN |
1. |
Luas wilayah : 107,170 Ha |
|
2. |
Jumlah Dusun : 3 (Tiga) 1) Dusun Kidul 2) Dusun Tengah 3) Dusun Kaler |
|
3. |
Batas wilayah : a. Utara : Desa Pajawan Lor b. Selatan : Desa Pajawan Kidul c. Barat : Desa Manggari d. Timur : Desa Sindang |
|
4. |
Kondisi Topografi Umum : a. Luas kemiringan lahan (rata-rata) b. Ketinggian diatas permukaan laut (rata-rata) 400 m dpl c. Kriteria Daerah Landai
|
|
5. |
Hidrologi : Irigasi berpengairan teknis |
|
6. |
Klimatologi : a. Suhu : 32 – 35 °C b. Curah Hujan : 2.000/3.000 mm c. Kelembaban udara d. Kecepatan angin |
|
7. |
Luas lahan pertanian a. Sawah teririgasi : 52,00 Ha b. Sawah tadah hujan : 5,75 Ha |
|
8. |
Luas lahan pemukiman : 15,500 Ha |
|
9. |
Kawasan rawan bencana : Banjir : - Ha |
|
Untuk artikel ini